Allah mana sperti Allahku (tidak ada)
Tuhan mana sperti Tuhanku (tidak ada)
Dia benteng prisaiku, menara pembebasan
Bagi semua yang percaya padaNya
Allah mana sperti Allahku (tidak ada)
Tuhan mana sperti Tuhanku (tidak ada)
Dia latihku berperang, pimpinku jadi pemenang
Pujilah namaNya selamanya
Submitted by admin on 1 January, 1970 - 07:00
- 8512 reads